PETUNJUK TEKNIS LOMBA TINGKAT TPA HARLAH MTS MA'ARIF 01 PUNGGUR KE 41 TAHUN 2018
P A N I T I A
GEBYAR PRESTASI
PELAJAR SD/MI DAN TPA
DALAM RANGKA
HARLAH MTs MA’ARIF 01 PUNGGUR KE 41
Alamat : Jalan Raya Sidomulyo
Kecamatan Punggur Lampung Tengah
e-mail : mts1punggur@yahoo.com
Nomor : 092/MTs.M.1/U/XII/2017
Lampiran : 1 (satu) Bendel
Perihal
: Undangan
KepadaYth,
Kepala TPA
________________________________
di-
Tempat_
Assalamu’alaikum Wr. Wb.
Puji Syukur Alhamdulillah Robbil
‘alamin atas limpahan Nikmat dan karunia-Nya, semoga kita senantiasa dalam
lindungan Allah SWT. Dan tetap dalam berkah-Nya. Aamiin.
Dalam rangka memperingati Hari Ulang
Tahun (HUT) MTs. Ma’arif 01 Punggur yang ke-41, kami akan meenyelenggarakan Kegiatan
Gebyar Prestasi Pelajar SD/MI/TPA yang akan dilaksanakan pada :
Hari
Tanggal
Waktu
Tempat
|
:
Sabtu
:
27 Januari 2018
:
07.30 WIB s/d Selesai
:
MTs Ma’arif 01 Punggur
|
Sehubungan dengan kegiatan tersebut,
maka kami mengundang dengan hormat kepada Bapak/Ibu Kepala TPA untuk dapat
mengirimkan Santriwan dan santriwati ikut berpartisipasi dalam kegiatan
tersebut.
Demikian surat undangan ini disampaikan.
Atas perhatian dan kerjasamanya kami ucapkan terimakasih.
Wassalamu’alaikum
Wr.Wb
Punggur, 01 Desember 2017
Ketua Panitia
Ahmad Zainudin, S.Pd.
|
|
Sekretaris
Miftahul Jannah, S.Pd.I
|
|
|
|
Mengetahui
Kepala
MTs. Ma’arif 01 Punggur
Langgengno
Karma, B.Sc
P A N I T I A
GEBYAR PRESTASI
PELAJAR SD/MI DAN TPA
DALAM RANGKA
HARLAH MTs MA’ARIF 01 PUNGGUR KE 41
Alamat : Jalan Raya Sidomulyo
Kecamatan Punggur Lampung Tengah
e-mail : mts1punggur@yahoo.com
PETUNJUK PELAKSANA
GEBYAR PRESTASI PELAJAR SD/MI DAN
TPA
v DASAR PEMIKIRAN
TPA sebagai lembaga pendidikan Non
Formal dan pusat kegiatan belajar mengajar menjadi tumpuan harapan orang tua
atau kelauarga, masyarakat dan pemerintah. Karena telah memberi pelayanan
pendidikan, pengajaran, pelatihan yang bersifat agama, keterampilan dan
pembentukan karakter yang baik pada anak usia dasar dengan berlandaskan iman
dan taqwa.
Madrasah Tsanawiyah Ma’arif 01 Punggur
didirikan pada 01 Januari 1977 oleh para pendiri dan keluarga dengan semangat
Ahlussunnah Waljamaah. Dalam kurun waktu 41 tahun tentunya sudah ribuan alumni
yang telah lulus dari sekolah ini. Untuk mengenang titik tonggak berdirinya
sekolah ini, kami akan mengadakan kegiatan yang diberi nama Gebyar
Prestasi Pelajar.
Gebyar Prestasi Pelajar se-Kabupaten
Lampung Tengah ini bertujuan untuk menambah semangat kreatifitas, bakat dan
mentalitas anak. Dengan ini diharapkan mampu membina, memberikan ruang dan
menambah semangat para anak didik untuk berlomba dan mengasah bakat di
bidangnya masing-masing untuk mencapai prestasi di puncak. Selain itu kegiatan
ini melatih anak untuk melakukan kegiatan yang lebih positif dalam bimbingan
pihak Guru ngaji.
Gebyar Prestasi pelajar ini juga
dimaksudkan untuk menjalin komunikasi antara Madrasah dengan masyarakat melalui
interaksi yang kreatif, inovatif dan menyenangkan. Dengan komunikasi tersebut
diharapkan akan terjalin kerjasama yang baik antara Madrasah dengan Masyarakat
sehingga visi dan misi madrasah akan terwujud.
v
DASAR
PENYELENGGARAAN KEGIATAN
1.
ART MTs
Ma’arif 01 Punggur.
2.
Program
kerja MTs Ma’arif 01 Punggur Tahun Pelajaran 2017/2018.
3.
Rapat Awal
Tahun MTs Ma’arif 01 Punggur Tahun Pelajar 2017/2018.
4.
Program
kerja IPNU/IPPNU MTs Ma’arif 01 Punggur Tahun Pelajar 2017/2018.
v
NAMA
KEGIATAN
Kegiatan ini diberi nama “Gebyar
Prestasi Pelajar SD/MI dan TPA“
v RANGKAIAN KEGIATAN
1.
Pendaftaran
Peserta pada:
-
Tanggal :
2 – 27 Januari 2018
-
Khusus
Futsal tanggal 2 – 22 Januari 2018
2.
Technical
Meeting (TM) pada
Hari :
Senin
Tanggal : 22 Januari 2018
Waktu : 08.00 WIB s/d Selesai
Tempat : MTs Ma’arif 01 Punggur
3.
Pelaksanaan
Lomba pada:
Hari :
Sabtu
Tanggal : 27 Januari 2018
Waktu : 07.30 WIB s/d Selesai
Tempat : MTs Ma’arif 01 Punggur
v PESERTA
Peserta
lomba adalah Santriwan dan santriawti TPA
v CABANG
YANG DILOMBAKAN
1. Bidang Agama
a. Praktek Sholat Subuh
b. Hafalan Juz ‘Amma
c. Tartil Qur`an ( dilagukan )
2. Bidang Seni
a.
Seni musik Hadroh
b.
Seni Khotil Qur`an (Kaligrafi Al Qur’an)
v HADIAH DAN
PENGHARGAAN
Hadiah/penghargaan
yang diperebutkan adalah sebagai berikut :
A. Bidang Agama
1. Praktek Sholat Shubuh : Tropi tetap juara 1,2 dan 3 +
Piagam
2. Hafalan Juzz Amma : Tropi tetap juara 1,2 dan
3 + Piagam
3. Tartil Qur`an :
Tropi tetap juara 1,2 dan 3 + Piagam
B. Bidang Seni
1. Seni Musik Hadroh : Tropi tetap juara 1,2
dan 3 + Piagam
2. Seni Khotil Qur`an : Tropi tetap juara 1,2
dan 3 + Piagam
C. Piala
Bergilir + Uang Pembinaan
1. Juara Umum
I : Trofi Piala
bergilir + Rp 500.000,00
2. Juara Umum
II : Rp
400.000,00
3. Juara Umum
III : Rp
300.000,00
v CONTACT PERSON
1.
Ahmad Zainudin, S.Pd. :
Hp. 085669765004 / WA. 085369581253
2.
Sahir Sabah :
Hp. 085709988862 / WA. 085709988862
3.
M. Alwi, S.E :
Hp. 081541471714 / WA. 081541471714
4.
Miftahul Jannah, S.Pd.I :
Hp. 085768131066 / WA. 085768131066
v LAIN-LAIN
1.
Pendaftaran
gratis tanpa uang pendaftaran.
2.
Pendaftaran bisa melalui telephone atau sms kepada
contact person yang tersedia dengan
menyertakan jumlah peserta.
3.
Bagi
masing-masing peserta yang mendaftar diharapkan dapat mengikuti Tehnical
meeting.
4.
Bagi
masing-masing peserta yang sudah mendaftar tetapi tidak mengikuti Tehnical
meeting, maka harus mengikuti hasil dari Tehnical meeting.
5.
Pendaftaran masih dibuka setelah kegiatan Tehnical
meeting
6.
Piala,
piagam, dan uang pembinaan akan langsung dibagikan setelah semua cabang lomba
terselesaikan
PERATURAN
PERLOMBAAN
A.
PERSYARATAN
UMUM
1.
Peserta lomba adalah Santriwan dan
santriawati TPA
2.
Peserta wajib mendaftar ulang
kembali saat perlombaan setelah melakukan pendaftaraan sebelum Tehnichal
meeting.
3.
Peserta wajib mengikuti upacara
pembukaan dan penutupan.
4.
Peserta wajib mematuhi peraturan
yang telah dibuat oleh panitia
5.
Setiap peserta wajib membawa
peralatan sendiri apabila panitia tidak menyediakan.
6.
Keputusan dewan juri dan ketetapan
panitia tidak boleh diganggu gugat.
7.
Persyaratan lebih lanjut terlampir
pada masing-masing juknis lomba.
8.
Setiap peserta tidak diperbolehkan
mengikuti lebih dari 1 cabang lomba.
B.
PETUNJUK
PELAKSANAAN
1.
BIDANG AGAMA
a.
Praktek Sholat
Subuh
1.
Pesyaratan peserta
·
Tidak memisahkan kelompok putra dan
putri ( Perlombaan bersifat perorangan )
·
Peserta masih duduk dibangku Sekolah
Dasar dengan mengumpulkan foto copy nilai rapor semester terakhir
·
Setiap TPA maksimal mengirimkan 2
peserta
·
Berpakaian rapi (muslim/Muslimat)
Untuk putra menggunakan kopiyah
Untuk putri menggunakan mukenah ( peserta membawa sendiri)
2.
Peraturan lomba
·
Waktu yang disediakan untuk tampil
adalah 10 menit
·
Jenis lomba adalah praktek
3.
Kriteria penilaian
·
Tajwid dan Makhroj
·
Kelancaran membaca
·
Ketepatan gerak
·
Adab
b.
Hafalan Juz ‘Amma
(QS. An-Nas – QS. Al-A’la)
1.
Persyaratan
peserta
·
Tidak memisahakan kelompok putra dan
putri ( perlombaan bersifat perorangan )
·
Peserta masih duduk dibangku Sekolah
Dasar dengan mengumpulkan foto copy nilai rapor semester terakhir
·
Setiap sekolah maksimal mengirimkan
2 peserta
2.
Peraturan
lomba
·
Waktu yang disediakan untuk tampil babak
hafalan maksimal 7 menit setiap orang/peserta.
·
Peserta diwajibkan hadir 5 menit
sebelum perlombaan dimulai.
·
Apabila dipanggil 3 kali
berturut-turut peserta tidak hadir maka hak tampilnya menjadi diahir
·
Ada 2 babak yaitu
1.
Hafalan surat
·
Setiap peserta mengambil undian dan
diserahkan dewan juri
·
Setiap peserta harus menghafal surat
yang ada di undian
·
Setiap peserta wajib menghafal surat
Al-A’la
2.
Lanjut ayat
· Peserta
harus mampu melanjutkan ayat yang dibaca oleh dewan juri hingga akhir surat
3.
Kriteria
Penilaian
·
Tajwid dan Makhroj
·
Kelancaran membaca
·
Ketepatan menebak
c.
Lomba Tartil
Qur’an ( dilagukan )
1.
Pesyaratan
peserta
·
Tidak memisahkan kelompok putra dan
putri (perlombaan bersifat perorangan)
·
Peserta masih duduk dibangku Sekolah
Dasar dengan mengumpulkan foto copy nilai rapor semester terakhir
·
Setiap sekolah maksimal mengirimkan
2 peserta
2.
Peraturan
lomba
·
Waktu yang disediakan untuk tampil
maximal 10 menit.
·
Peserta diwajibkan hadir 5 menit
sebelum perlombaan dimulai.
·
Apabila dipanggil 3 kali
berturut-turut peserta tidak hadir maka hak tampilnya menjadi di akhir.
·
Pada saat tampil Peserta wajib
membaca salah satu Surat-surat dibawah ini:
ü Ad-Dahr
ü Al-Qiyamah
ü Al-Muzzamil
ü Al-Mudatsir
ü Al-Ma’arij
3.
Kriteria
Penilaian
·
Tajwid dan Makhroj
·
Kelancaran membaca
·
Irama (lagu)
2.
BIDANG SENI
a.
Seni musik
Hadroh
1.
Persyaratan
peserta
· Peserta
festival merupakan peserta didik dari TPA setempat
· Peserta
festival boleh putra, boleh putri atau
campuran putra dan putri
· Peserta
masih duduk dibangku Sekolah Dasar dengan mengumpulkan foto copy nilai rapor
semester terakhir
2.
Peraturan
lomba
·
Setiap TPA boleh mengirimkan
maxsimal 2 group
·
Peserta group maksimal berjumlah 15
orang
·
Diperkenankan saat pembukaan menggunakan
variasi ( terbangan )
·
Masing-masing group membawakan 2
(dua) buah lagu dengan ketentuan :
1)
Membawakan salah satu lagu wajib “ Ahmad
Ya Nurul Huda “
2)
Dan satu lagu bebas
·
Lagu/sholawat bebas sesuai dengan
keinginan masing-masing group
·
Peserta festival hanya diberikan
waktu 20 menit
·
Ketentuan alat musik hadroh
sebagaimana pada umumnya dan tidak boleh membawa alat musik elektronik
·
Diperbolehkan membawa teks
buku/shalawat
·
Peserta harus berpakaian rapi dan
sopan sesuai dengan syariah
·
Peserta wajib melakukan regristasi
ulang 30 menit sebelum penampilan
·
Peserta dipanggil sesuai dengan
nomor urut
·
Peserta dipanggil 3X tidak naik ke
panggung hak tampilnya ditaruh dibelakang
·
Peserta yang hak tampilnya ditaruh dibelakang nilainya
dikurangi 10 point
·
Kriteria penilaian :
a.
Suara dan lagu
b.
Aransemen lagu / kreatifitas dalam
menabuh rebana
c.
Kekompakan peserta
d.
Ketepatan waktu
·
Keputusan dewan juri tidak dapat di
ganggu gugat
b.
Seni Khotil Qur`an (Kaligrafi Al Qur’an)
1.
Persyaratan
peserta
·
Tidak memisahkan kelompok putra dan putri
(perlombaan bersifat perorangan)
·
Peserta masih duduk dibangku Sekolah
Dasar dengan mengumpulkan foto copy nilai rapor semester terakhir
·
Setiap sekolah maksimal mengirimkan
2 peserta
2.
Ketentuan lomba
·
Setiap peserta membawa Peralatan
sendiri-sendiri, kecuali kertas
·
Menggunakan kertas ukuran folio
·
Menulis Surat At-Tiin ayat 1-5
·
Menggunakan khot naskhi
·
waktu maksimal adalah 120 menit
·
peserta bebas membuat kreasi hiasan
3.
kriteria penilaian
·
ketepatan kaidah penulisan
·
kreasi
·
kerapihan
Komentar
Posting Komentar